HONDA

Cek Dulu Yuk, 7 Tips Meninggalkan Rumah Saat Mudik Lebaran 2024 Agar Tetap Aman

Cek Dulu Yuk, 7 Tips Meninggalkan Rumah Saat Mudik Lebaran 2024 Agar Tetap Aman

7 tips meninggalkan rumah saat mudik Lebaran 2024 agar tetap aman.--bing.com/rizki rakyatbengkulu.com

Terdengar cukup effort, namun adanya kamera pengawas sangat penting untuk mengontrol keadaan rumah selama ditinggalkan.

Selain itu, jika nantinya terjadi kejadian hal yang tidak menyenangkan, kamu dapat melihat apa yang sebenarnya terjadi melalui kamera pengawas.

4. Lapor kepada RT/RW setempat

Melapor dengan RT/RW setempat atau dengan tetangga rumah juga merupakan tips meninggalkan rumah agar tetap aman saat mudik Lebaran 2024.

Ini dilakukan agar tetangga dan RT/RW dapat membantu mengawasi rumah saat ditinggal selama mudik Lebaran.

BACA JUGA:Asal Mula Lontong serta Tips Memasak Lontong Lebaran yang Baik dan Pulen

5. Nyalakan lampu secukupnya

Tips meninggalkan rumah  selama ditinggal mudik Lebaran agar tetap aman selanjutnya adalah dengan menyalahkan lampu rumah secukupnya saja.

Ini dilakukan untuk meminimalisir dan menghindari korsleting listrik dengan menyalakan seluruh lampu di dalam rumah dapat membuat tegangan arus listrik tinggi, terlebih jika ditinggalkan dalam waktu cukup lama.

Oleh sebab itu, saat akan berangkat mudik, sebaiknya hanya menyalakan beberapa lampu yang perlu saja misalnya lampu depan atau teras.

6. Tidak meninggalkan barang berharga

Tips meninggalkan rumah agar tetap aman selama mudik Lebaran yang selanjutnya adalah dengan tidak meninggalkan barang berharga.

BACA JUGA:Ingin Menjalani Hidup yang Lebih Praktis? Pastikan Memiliki 6 Alat Elektronik Ini!

Seperti yang diketahui, rumah yang ditinggalkan kosong dan cukup lama akan lebih rawan kemalingan.

7. Kunci pintu dan jendela rumah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: