HONDA

Mengenali Emosi, 7 Hal yang Tidak Pernah Dilakukan Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi

Mengenali Emosi, 7 Hal yang Tidak Pernah Dilakukan Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi

7 hal ini tidak pernah dilakukan orang dengan kecerdasan emosional tinggi, mari mengenali emosi.--freepik.com/ freepik

BACA JUGA:Manja dan Penuh Kasih Sayang? Ternyata Ini 6 Kepribadian Anak yang Suka Warna Pink

3. Tidak Membuang Waktu Bersama Sembarang Orang

Orang-orang yang memiliki mental tangguh dan sadar diri, biasanya akan bergaul dengan individu- individu yang berpikiran positif serta memiliki tujuan dan aspirasi yang sama.

Mereka nantinya akan saling mendukung dan merayakan pencapaian satu sama lain.

Sebaliknya, orang negatif biasanya hanya akan menguras semua energi positif kamu.

Dan saat kamu berada di sekitar mereka, sebaiknya segera lakukan yang terbaik untuk membatasi interaksi antara kamu dengan mereka.

4. Fokus pada Lawan Bicara

Apakah kamu pernahkah berbicara dengan seseorang yang perhatiannya mudah terganggu atau melirik orang lain saat kamu berbicara dengannya?

BACA JUGA:Kenali Kepribadian Perempuan Pencinta Warna Biru yang Super Cuek dan Memiliki Kecerdasan Alami

Bisa saja kamu akan merasa kalau kamu tidak penting bagi orang tersebut.

Sebaiknya, kamu dapat membuat lawan bicaramu sadar bahwa kamu terfokus pada mereka dan melakukan kontak mata.

5. Tidak Melupakan Detail Kecil

Ketika kamu bertemu seseorang untuk pertama kalinya, cobalah untuk selalu menyebutkan namanya dalam setiap percakapan.

Ingatlah selalu hal-hal yang penting seperti nama pasangan, anak, hewan peliharaan atau tempat liburan favorit.

Dengan menyebutkan nama di waktu yang tepat saat kamu bertemu dengannya lagi, maka kamu akan menonjol.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: