HONDA

Pencinta Bola Wajib Tahu! Ini Dia 10 Venue Euro 2024 di Jerman Pada Juni Nanti

Pencinta Bola Wajib Tahu! Ini Dia 10 Venue Euro 2024 di Jerman Pada Juni Nanti

Ini dia 10 venue Euro 2024 di Jerman pada Juni nanti, pencinta bola wajib tahu! --Facebook.com/DerPanzerFanatik

3. BVB Stadion Dortmund

Diketahui sebagai markas klub sepak bola Borussia Dortmund, dan akan menggelar partai semifinal Euro 2024 nanti, stadion ini merupakan salah satu venue paling terkenal di dunia sepak bola berkat keberadaan Tembok Kuning.

Adapun BVB Stadion Dortmund ini terletak di Dortmund menjadi salah satu arena terbesar di Euro 2024 dengan kapasitas 62 ribu orang dan sudah menjadi tuan rumah serangkaian pertandingan sepakbola Piala Dunia dan Eropa sebelumnya.

4. The Düsseldorf Arena

The Dusseldorf Arena merupakan salah satu stadion terkecil yang nyatanya masih dapat menampung sampai 47 ribu penonton, stadion ini Baru dibangun pada tahun 2002 - 2004 lalu.

Diketahui lokasi The Dusseldorf Arena ini berada di tempat Rheinstadion yang dahulu berdiri dan pernah menjadi venue Piala Dunia tahun 1974.

BACA JUGA:Melaju ke Final Play Off Serie A, Bang Jay Jadi Salah Satu Pahlawan Kemenangan Venezia

5. Frankfurt Arena

Frankfurt Arena merupakan salah satu stadion tertua yang sudah didirikan sejak tahun 1925, Frankfurt Arena ini berada di satu lokasi dengan German Football Association (DBF). 

Frankfurt Arena ini pernah menjadi venue ice hockey sampai pertarungan tinju kelas berat yang dimenangkan oleh Muhammad Ali melawan Karl Mildenberger pada tahun 1966, Stadion ini memiliki kapasitas 47 ribu orang.

6. The Arena AufSchalke

The Arena AufSchalke merupakan kandang klub 7 kali juara Liga Jerman, The Arena AufSchalke ini dilengkapi dengan atap yang bisa dibuka serta bisa digeser. 

The Arena AufSchalke ini baru dibuka pada bulan Agustus 2001 dan memiliki kapasitas 50 ribu orang.

BACA JUGA:Sudah Jadi WNI, Maarten Paes Kok Belum Juga Bisa Perkuat Timnas Indonesia, Ini Alasannya!

7. The Volksparkstadion Hamburg

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: