BANNER KPU
HONDA

Sejarah Kipas Angin Listrik dan Siapa Penemunya?

Sejarah Kipas Angin Listrik dan Siapa Penemunya?

Sejarah Kipas Angin Listrik dan Siapa Penemunya--Instagram.com/Arif.puspawijaya

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Kipas angin sangat dibutuhkan apalagi kalau di daerah yang cuacanya panas. Lalu bagaimana sejarah Kipas angin listrik dan siapa penemunya pertama kali? 

Mengutip dari berbagai sumber, kipas angin listrik diketahui pertama kali ditemukan oleh Schuyler Skaats Wheeler pada tahun 1882.

Diketahui Schuyler ini lahir di Massachusetts 17 Mei 1860.

Merupakan seorang insinyur Amerika yang pertama kali membuat kipas angin menggunakan dua buah baling-baling berbentuk pipih lurus dan tanpa penutup atau pelindung.

BACA JUGA:Ini Dia Penemuan yang Luar Biasa Oleh Perempuan Hebat di Dunia

BACA JUGA:Penemuan yang Mengubah Dunia, Awal Mula Munculnya Sandal Pertama Kali

Adapun baling-baling tersebut terinspirasi dari kincir angin.

Untuk sebagai tenaga penggerak atau sumber listrik dari kipas angin tersebut, Schuyler memakai tenaga motor listrik.  

Dan seiring berjalannya waktu dan perkembangan zaman.

Pada tahun 1890-an, baling-baling dan motor penggerak tersebut diberi penutup.

BACA JUGA:Penemuan Batuan Berlapis di Rejang Lebong, Bengkulu: Menggali Potensi Cagar Budaya Baru

BACA JUGA:Penemuan Situs Gunung Padang, Benarkah Murni Buatan Manusia?

Adapun alasannya agar lebih aman dan juga melindungi motor penggerak atau mesin dari debu.

Kemudian diakhir tahun 1920, baling-baling kipas angin listrik dirubah menjadi baling-baling yang saling tumpang tindih dan terbuat dari aluminium.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: