BANNER KPU
HONDA

Jarang Disadari! 6 Kebiasaan Penyebab Keputihan dan Masih Sering Dilakukan

Jarang Disadari! 6 Kebiasaan Penyebab Keputihan dan Masih Sering Dilakukan

6 kebiasaan penyebab keputihan yang jarang disadari dan masih sering dilakukan.--freepik

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Merawat organ intim merupakan hal yang wajib dilakukan oleh setiap wanita.

Salah satu cara dalam menjaga organ intim agar tidak mudah mengalami keputihan adalah dengan merawat kebersihannya.

Selain dapat mengganggu kenyamanan, keputihan juga bisa menjadi salah satu pertanda bahwa organ intim sedang tidak baik-baik saja.

Apalagi saat kita sering melakukan beragam kebiasaan yang notabene menjadi penyebab keputihan yang ternyata bisa memperparah kondisi tersebut.

Sayangnya, adanya kebiasaan penyebab keputihan ini rata-rata masih sangat jarang di sadari!

BACA JUGA:Rutin Konsumsi Buah Nanas, Rasakan Manfaat Luar Biasa untuk Atasi Masalah Kewanitaan dan Program Hamil

Terkesan biasa, padahal kebiasaan ini malah dapat memperparah keputihan dan jika berlanjut berisiko menyebabkan infeksi.

Wah, jangan sampai kondisi ini terjadi pada organ intim kita ya.

Untuk itu, sebaiknya kamu mengetahui apa saja kebiasaan yang dapat menyebabkan keputihan yang mungkin di lakukan seperti dalam ulasan berikut ini.

Kebiasaan Penyebab Keputihan

1. Terlalu sering cuci pakai sabun

Pada dasarnya, Miss V mempunyai cairan alami yang diproduksi oleh kelenjar di dalam rahim dan Miss V.

Cairan ini memiliki fungsi dalam menghilangkan sel mati dari dalam organ reproduksi.

BACA JUGA:Wow! Ini Ciri-Ciri Wanita Pembawa Rezeki yang Perlu Kamu Tahu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber