BANNER KPU
HONDA

4 Minuman Ini Ampuh Turunkan Kolesterol, Cocok Buat Kamu yang Kalap Makan Daging Kurban

4 Minuman Ini Ampuh Turunkan Kolesterol, Cocok Buat Kamu yang Kalap Makan Daging Kurban

Cocok buat kamu yang kalap makan daging kurban dengan 4 minuman yang ampuh turunkan kolesterol ini.--Instagram/maseo.id

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM  - Berikut ini 4 minuman penurun kolesterol buat kamu yang kalap makan daging kurban dan berbagai olahan masakan pada hari raya Iduladha.

Pada dasarnya masakan nusantara sangat banyak sekali rempah-rempahnya berikut juga dengan campuran santan yang membuat masakan tersebut mengandung banyak sekali kolesterol.

Untuk itu perlu minuman penetral agar dapat menurunkan kolesterol dalam darah karena akibat dari kalap makan daging kurban berikut juga masakan nusantara lainnya.

Minuman-minuman ini dipercaya dapat menurunkan kolesterol dalam darah Anda sehingga dengan mengonsumsinya dapat menetralisir dan menormalkan kembali kadar kolesterol.

BACA JUGA:Faktor Timbulnya Lemak dan Rekomendasi Minuman Lemak yang Sehat

Hari raya Iduladha itu merupakan hari santapan bagi umat Islam karena banyak sekali daging kurban yang dibagikan kepada masyarakat untuk dijadikan masakan dan dikonsumsi.

Untuk itu jangan takut untuk memakan masakan di hari raya Iduladha karena ada minuman penetral kolesterol sehingga kalian akan lebih bisa menikmati makanan tersebut.

Ini dia 4 minuman penurun kolesterol yang baik sekali Anda konsumsi dikutip dari akun Instagram maseo.id :

1. Teh Hijau

Ternyata teh hijau mengandung banyak sekali manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh karena mengandung antioksidan yang berfungsi untuk menetralkan kolesterol jahat dalam darah.

BACA JUGA:Kenapa Rokok Ada Peringatan Sedangkan Minuman Manis Tidak? Ini Jawaban Dokter Tirta

Selain itu teh hijau mengandung flavonoid yang bagus untuk kesehatan tubuh dan juga vitamin dan mineral yang terkandung di dalamnya dapat menurunkan kadar kolesterol tinggi dalam darah.

Selain itu teh hijau mengandung catechin zat inilah yang berguna dalam menurunkan kolesterol jahat dalam darah Meskipun tidak Terlalu drastis tapi dia berangsur secara perlahan.

2. Susu kedelai

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber