Khasiatnya Langsung Hilang, Ini 5 Produk Skincare yang Tidak Boleh Disimpan di Kulkas
Ini 5 produk skincare yang tidak boleh disimpan di kulkas, khasiatnya langsung hilang.--freepik
BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Diketahui bersama jika salah satu cara merawat wajah agar tetap kinclong adalah dengan menggunakan skincare yang tepat.
Dan pemakaian skincare itu tidak cukup hanya sekedar asal pakai, kamu juga harus rutin dan sesuai dengan kondisi kulit kita.
Dengan usaha yang konsisten, diketahui akan memberikan efek yang sangat baik untuk kulit wajak kita.
Tapi, apakah kamu juga sudah mengetahui jika salah dalam penyimpanan skincare akan mengakibatkan hilangnya khasiat skincare.
Yes, simak dalam artikel berikut produk skincare apa aja yang tidak boleh disimpan di kulkas.
BACA JUGA:Coba Tips Ini Agar Kulit Wajah Tampak Lebih Mulus dan Glowing, Termasuk yang Berpori-pori Besar
1. Sunscreen
Sunscreen merupakan produk skincare yang wajib digunakan di setiap rutinitas skincare.
Produk skincare yang satu ini harus disimpan di tempat yang sejuk, akan tapi bukan berarti di kulkas.
Suhu dingin dari kulkas dapat menjadikan kandungan dalam sunscreen jadi kurang efektif.
Sebaiknya simpan sunscreen di suhu ruang yang stabil dan jauh dari paparan sinar matahari langsung.
Intinya, simpan sunscreen di tempat yang tidak terlalu panas dan tidak terlalu dingin.
BACA JUGA:Kulit Lebih Sehat, 7 Tips Menggunakan Masker Wajah yang Benar
2. Face Oil atau Produk dengan Bahan Dasar Minyak
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber