Aneka Resep Kue Putu Bambu yang Enak Juga Gurih, Isian Kelapa Parut dan Gula Merah
Aneka Resep Kue Putu Bambu yang Enak Juga Gurih, Isian Kelapa Parut dan Gula Merah--Instagram.com/ kabar_badung
- 100 gram kelapa parut kasar
- 50 gram gula merah, serut halus
- 1/2 sendok teh garam
Bahan untuk Pelengkap:
- Daun pisang secukupnya, untuk membungkus
Cara Membuat:
BACA JUGA:7 Langkah Mencuci dan Menjemur Karpet Lantai dengan Benar Supaya Tidak Cepat Rusak
BACA JUGA:Inara Rusli Minta Izin Menikah Lagi, Ini Jawaban Tak Terduga dari Starla
- Campur kelapa parut dengan gula merah dan garam. Aduk rata dan sisihkan.
- Campurkan tepung ketan, air daun pandan suji (atau pewarna makanan), dan garam dalam sebuah mangkuk besar.
- Tambahkan air sedikit-sedikit sambil diaduk hingga adonan bisa dipulung dan agak lengket.
- Potong daun pisang menjadi kotak kecil (sekitar 10x10 cm) dan rapikan.
- Ambil sejumput adonan ketan dan pipihkan di atas daun pisang.
- Letakkan satu sendok teh isian kelapa di tengah adonan.
- Tutup isian dengan adonan ketan dan rapatkan sehingga isian tertutup rapat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: