Rambutan: Buah Lokal dengan Fakta Unik yang Sudah Mendunia!

Rambutan jadi buah lokal yang sangat berpotensi untuk diekspor di berbagai negara --Instagram/genb2sa
Ekspor rambutan menjadi peluang besar bagi petani lokal dan berperan dalam perekonomian Indonesia, terutama dalam sektor pertanian dan perdagangan internasional.
Dengan asal usul yang kaya, musim panen yang teratur, penyebaran luas di berbagai daerah, dan potensi ekspor yang terus berkembang, rambutan telah membuktikan bahwa buah lokal Indonesia bisa mendunia.
BACA JUGA:Kejari Bengkulu Utara Terima Laporan Dugaan Korupsi Dana Desa Malakoni, Siapkan Proses Audit
BACA JUGA:Shopee Gandeng Ronaldinho! Selebrasi Samba Sang Legenda Bikin Netizen Heboh
Kini, selain menjadi buah favorit di dalam negeri, rambutan semakin dikenal di mancanegara dan menjadi bagian dari kebanggaan buah tropis Indonesia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: