Praktis! 5 Resep Marinasi Ayam untuk Food Prep Sahur Satu Minggu

Praktis! 5 Resep Marinasi Ayam untuk Food Prep Sahur Satu Minggu--freepik.com
Resep ini cocok untuk ayam ungkep, ayam goreng, atau opor.
Bahan:
500 gram ayam
1 sdt kunyit bubuk
1 sdt ketumbar bubuk
3 siung bawang putih (haluskan)
2 lembar daun jeruk
½ sdt garam
½ sdt lada bubuk
BACA JUGA:Dampak Positif Puasa untuk Kesehatan Mental, Menyegarkan Pikiran dan Jiwa
BACA JUGA:Buka Puasa Bareng Astra Motor Bengkulu, Sinergi dengan Media Semakin Erat
Cara Marinasi:
1. Aduk semua bahan hingga ayam terlapisi bumbu.
2. Diamkan dalam wadah tertutup sebelum disimpan di kulkas atau freezer.
Cara memasak: Tumis sebentar lalu tambahkan air untuk ungkep, atau langsung goreng hingga kecokelatan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: