4 Tips Memaksimalkan Waktu Belajar agar Materi Lebih Mudah Dipahami dan Dihafal

Senin 30-10-2023,08:58 WIB
Reporter : Febi Elmasdito
Editor : Febi Elmasdito
4 Tips Memaksimalkan Waktu Belajar agar Materi Lebih Mudah Dipahami dan Dihafal

Tentukan lama waktu belajar kamu, tidak masalah belajar dengan waktu yang pendek asalkan kamu bisa memahami materi pelajarannya. 

Pada intinya belajar tidak perlu lama-lama, asalkan diwaktu belajar yang sudah kamu tentukan kamu bisa belajar secara maksimal.

4. Apresiasi diri kamu

Sesekali beri apresiasi untuk diri kamu sendiri setelah berhasil memevahkan dan memahami materi pelajaran.

BACA JUGA:15 Cara Belajar Efektif untuk Pelajar dan Mahasiswa, Bisa Lebih Cepat Memahami Materi !

Apresiasi diri berupa apa saja, sebab ini akan membuat kamu semangat untuk memulai belajar materi yang baru.

Apresiasikan diri dengan memberikan makanan, beristirahat ataupun mendengar musik disela-sela waktu belajar kamu.

 

 

 

Kategori :