BACA JUGA:17 Murid Montessori Bimba Rainbow Kids Sukamerindu Ikuti Wisuda Perdana
10. Bisa mencegah depresi
Karena memiliki kandungan asam amino esensial triptofan di dalam buah durian ini, sehingga bisa bekerja dengan meningkatkan kadar serotonin.
Manfaatnya tidak hanya meningkatkan kualitas tidur, tetapi juga membantu menstabilkan suasana hati.mDengan hal ini maka berdampak pada penurunan kadar depresi dan kecemasan dalam tubuh.