Mampu Lindungi Tubuh dari Radikal Bebas, Menyehatkan Kulit dan Mengatasi Gejala Depresi

Minggu 19-11-2023,18:16 WIB
Reporter : Ana Mariyohana
Editor : Ana Mariyohana

 

Mempertahankan kesehatan mata

Dalam bunga telang terkandung senyawa anthocyanin. Apa itu anthocyanin? Anthocyanin adalah sejenis antioksidan yang cukup kuat. 

Dimana senyawa ini dapat membantu melindungi mata kamu dari kerusakan yang disebabkan radikal bebas dan penuaan. Selain itu, juga dapat meningkatkan sirkulasi darah di mata dan memperbaiki penglihatan. 

BACA JUGA:Sekolah Kebangsaan Tular Nalar Bagi Pemilih Pemula, Kenalkan Metode Prebunking dan Penginderaan Hoaks

 

Meningkatkan kekebalan tubuh

Senyawa lain yang terkandung dalam bunga telang adalah flavonoid dan saponin, yang dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh manusia.

Kedua senyawa ini memiliki sifat anti inflamasi dan antioksidan, sehingga dapat membantu kamu melawan infeksi dan menjaga tubuh tetap sehat.

BACA JUGA:Kisah Islami, Sahabat Rasulullah SAW Bertemu Dajjal Saat Terdampar di Sebuah Pulau

 

Mengatasi gejala depresi

Kandungan lain yang menarik untuk disimak adalah serotonin, yang sering disebut sebagai hormon kebahagiaan.

Serotonin akan membantu meningkatkan suasana hati kita dan mengatasi gejala depresi akibat banyak pikiran. 

BACA JUGA:Sekolah Kebangsaan Tular Nalar Bagi Pemilih Pemula, Kenalkan Metode Prebunking dan Penginderaan Hoaks

Tapi kamua harus tahu, untuk mengatasi depresi yang serius perlu konsultasi ke psikolog secara teratur. Maksudnya perlu perawatan medis lebih lanjut.

Kategori :