Ketua BPK RI Pimpin Panel Eksternal Auditor PBB dan Temui Sekjen PBB

Rabu 22-11-2023,12:04 WIB
Reporter : Rilis BPK
Editor : Admin

BACA JUGA:Ternyata Negara Ini dengan Nilai Mata Uang Termahal yang Ada di Dunia


Ketua BPK RI Dr. Isma Yatun (tengah,red), sebagai ketua Panel Eksternal Auditor PBB. --rls/rb

BACA JUGA:Rahasia Kaki Jenjang dengan Celana Cutbray: Ide Outfit stylish

Panel Eksternal Auditor PBB adalah forum untuk pertukaran informasi dan metodologi untuk mengembangkan dan meningkatkan nilai dan kualitas proses jaminan pemeriksaan eksternal pada organisasi-organisasi PBB. 

BACA JUGA:Ditutup 25 November 2023, Begini Syarat Penerima Beasiswa Mahasiswa Berprestasi Rejang Lebong

Panel beranggotakan Pimpinan dari 12 Supreme Audit Institutions (SAIs) yang ditunjuk maupun dipilih untuk melaksanakan audit eksternal pada PBB, Badan Khusus PBB, dan 

Badan Atom Dunia (IAEA). **/rilis

Kategori :