8 Jenis Makanan Penambah Darah yang Ampuh Bantu Cegah Anemia

Senin 27-11-2023,12:03 WIB
Reporter : Febi Elmasdito
Editor : Febi Elmasdito

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Tentu Anda sudah tidak asing lagi dengan anemia. Anemia ialah kondisi medis yang terjadi ketika tubuh mengalami kekurangan sel darah merah atau hemoglobin.

Hemoglobin adalah protein dalam sel darah merah, fungsinya mengangkut oksigen dari paru-paru ke seluruh tubuh.

Kurangnya hemoglobin dapat mengakibatkan kurangnya oksigen yang diangkut ke jaringan dan organ tubuh.

Anemia dapat disebabkan oleh berbagai faktor yang mempengaruhi produksi sel darah merah atau mengakibatkan kehilangan sel darah merah.

BACA JUGA:Deretan Manfaat Jantung Pisang untuk Kesehatan Tubuh, Ampuh Cegah Anemia Hingga Meningkatkan ASI

Salah satu faktor yang paling rentan ialah kekurangan zat besi. Zat besi diperlukan untuk produksi hemoglobin.

Nah, jika kamu mengalami anemia lantaran kekurangan sel darah merah maka rentan mengalami kelelahan dan lemah tubuh yang berlebihan.

Anemia juga dapat menyebabkan pusing atau pingsan karena otak kurang mendapatkan pasokan oksigen yang cukup. 

Kondisi ini juga dapat membuat penderita mengalami sesak napas atau kesulitan bernapas.

BACA JUGA:Makan Jambu Biji Saat Hamil Tergindar dari Anemia, Mengurangi Risiko Tekanan Darah Tinggi

Untuk mengatasi dan mencegah anemia kamu memerlukan asupan makanan yang cukup yang dapat meningkatkan produksi sel darah merah.

Berikut ini jenis makanan alami yang dapat membantu menambah darah dan mencegah anemia, diantaranya:

1. Syuran Hijau

Beberapa jenis sayuran hijau memiliki peran penting untuk pembentukan sel darah merah. Seperti bayam, sawi dan brokoli yang kaya akan zat besi dan asam folat.

BACA JUGA:9 Jenis Makanan yang Bisa Menambah Nafsu Makan Anak

Kategori :