Pemda Sumsel 2024 Hanya Diberikan Rp4,8 Triliun: Ini Rincian Dana Diterima Pemprov

Kamis 30-11-2023,10:35 WIB
Reporter : Peri Haryadi
Editor : Peri Haryadi

DBH Sawit Rp45.242.434.000.

BACA JUGA:Dana DAK Fisik 2024 Sumsel (Sumatera Selatan): Bidang Pendidikan PAUD, SD, SMP, SKB

Dana Alokasi Umum (DAU) Total Rp1.750.244.931.000.

Rinciannya:

DAU tidak ditentukan penggunaannya Rp1.469.776.263.000.

DAU untuk Penggajian Formasi PPPK Rp45.729.704.000.

DAU untuk Pendidikan Rp207.474.049.000.

DAU untuk Kesehatan Rp16.926.930.000.

DAU untuk Pekerjaan Umum Rp10.337.985.000.

BACA JUGA:Wow! Dana Proyek SMP Tahun 2024 Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel): Palembang Puluhan Miliar

Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik Total Rp242.024.199.000.

Rinciannya:

DAK Pendidikan Rp154.807.438.000.

DAK Kesehatan Rp12.208.189.000.

DAK Jalan Rp56.844.710.000.

BACA JUGA:Proyek Jalan Tahun 2024 di Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) Rp422,1 Miliar: Terbesar OKU Timur

Kategori :