Pakaian Hitam Siapa Takut! Ini 6 Cara Mengatasi Ketombe dengan Bahan Alami

Kamis 14-12-2023,11:55 WIB
Reporter : Apriyan Doni
Editor : Heri Aprizal

Cara menggunakannya pun cukup mudah, cukup oleskan perasan jeruk nipis ke permukaan kulit kepala, kemudian diamkan selama beberapa menit agar sari jeruk nipisnya meresap secara sempurna hingga ke dalam kulit kepala dan folikel rambut.

Setelah itu, bilas menggunakan air bersih dan kemudian keramas menggunakan shampo untuk atasi ketombe. Lakukan cara ini secara rutin hingga keluhan ketombe berkurang bahkan menghilang.

6. Madu dan jeruk nipis

Sebagai bahan alami yang memiliki sifat anti-inflamasi, madu juga merupakan bahan yang sangat cocok dipadukan dengan jeruk nipis untuk menghilangkan masalah ketombe.

BACA JUGA:Masih Berlanjut! Sarah Sechan Disebut Pansos Lantaran Diduga Singgung Nagita Slavina Soal Manner

Caranya buat ramuan madu dan jeruk nipis dengan panduan ini. Sediakan 2 sdm air perasan jeruk nipis dan 2 sdm madu murni.

Kemudian aduk kedua bahan alami tersebut kemudian oleskan di kulit kepala dan akar rambut. Setelah 30 menit, bilas kulit kepala dan rambut dengan air bersih lalu keramas menggunakan shampo.

Nah, itulah tadi tips menghilangkan ketombe yang membandel di kulit kepala. Semoga dengan informasi ini bermanfaat. 

Kategori :