BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Smart TV merupakan televisi pintar yang saat ini didukung berbagai fitur teknologi canggih.
Dimana fungsi dari Smart TV tidak hanya sekedar menikmati siaran dari kanal TV saja, pengguna bisa juga menikmati layanan streaming dari berbagai aplikasi.
Selain itu, masyarakat saat ini juga sudah beralih dari TV analog ke siaran TV Digital yang diklaim tayangannya lebih jernih.
Untuk yang sedang mencari rekomendasi Smart TV murah, terdapat beberapa Smart TV yang bisa menjadi pilihan, antara lain:
BACA JUGA:Inilah Smart TV Samsung Dengan Teknologi Micro LED dan Desain Tipis yang Mengagumkan
1. Smart Xiaomi TV A2 32
Smart Xiaomi TV A2 32 ini memiliki tipe Layar HD dengan Resolusi 1.366 × 768.
Dimana Smart Xiaomi TV A2 32 ini memiliki kedalaman warna16,7 miliar, serta Refresh rate 60 Hz dan Sudut tampilan 178°(H)/ 178°(V).
Smart Xiaomi TV A2 32 ini telah didukung OSAndroid TV dengan Prosesor CPU CA55 × 4GPU Mali G31 MP2, yang memiliki ukuran Layar: 32 inch.
Adapun untuk Harganya Rp1,9 jutaan.
BACA JUGA:Rekomendasi 6 Smart TV Layar 55 Inch Terbaik, Ini Daftar Harganya
2. Realme Smart TV 32
Realme Smart TV 32 ini memiliki tipe Layar LED dengan Resolusi Layar 1366 x 768 (HD).
Untuk Tampilan Warna smart TV ini 16,7 Juta Warna yang memiliki Rasio Layar 16:09 dan Sudut Pandang Layar 178°.
Realme Smart TV 32 ini telah didukung Prosesor ARM Cortex A53 Quad-core 1.1GHz CPU.