Khasiat Batu Akik yang Dipakai Oleh 6 Presiden Republik Indonesia

Jumat 09-02-2024,15:26 WIB
Reporter : Hendri Saputra
Editor : Febi Elmasdito

2. Batu akik Mustika Ruby Presiden Soeharto

Diketahui juga kalau presiden Soeharto ini juga memakai batu akik merah delima atau ruby.

Batu akik Ruby yang dinilai mempunyai warna merah sangat jelas disebut dengan Blood-red. 

BACA JUGA:Selain dapat Menambah Kewibawaan, Ini Khasiat dari Batu Akik Red Baron

Batu akik mustika rubi ini dipercaya untuk kesehatan yaitu membantu kesuburan dan gangguan impotensi, meningkatkan regenerasi sel dan sistem kekebalan tubuh terhadap segala macam penyakit.

Selain itu juga mengaktifkan kembali chakra jantung kalau mendapat pukulan emosional, bagus untuk fungsi empedu, kelenjar adrenaline, sirkulasi darah.

3. Batu akik Blood Diamond Presiden BJ. Habibie

BACA JUGA:Pengaruh Batu Akik Sesuai dengan Hari Kelahiran Terhadap Aura, Rezeki, Kewibawaan serta Pengasihan

Diketahui Presiden BJ. Habibie juga memakai batu akik berlian atau intan. Batu akik Intan atau diamond merupakan batu yang sangat terkenal.

Dimana kecantikan batu ini sangat menggoda banyak orang.

Adapun untuk khasiat batu berlian ini dipercayai sebagai simbol cinta, Kemewahan dan juga keindahan.

Batu akik berlian ini diyakini sebagai batu spiritual sejak dari ribuan tahun lalu.

BACA JUGA:4 Batu Akik Bertuah Paling Dicari Para Kolektor, Ada yang Berkhodam Jin?

Selain itu juga dapat meningkatkan penglihatan bathin, merangsang kreativitas, kecerdasan, imajinasi, membuka pikiran dan juga mencerahkan.

Serta menambah ketenangan dan ketentraman batin, sebagai media melihat secara jarak jauh (telepati), Mendorong perkembangan psikis (kejiwaan).

4. Batu Akik Zamrud Presiden Abdurrahman Wahid

Kategori :