Sering Dilakukan, 8 Kegiatan Ini Sebaiknya Dihindari Setelah Makan

Senin 26-02-2024,12:02 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Heri Aprizal

Buah sangat cepat dicerna setelah makan.

Sehingga apabila langsung mengonsumsi buah setelah makan, buah akan terfermentasi di dalam usus dan menimbulkan gas. 

BACA JUGA:Sering Salah Paham! 5 Hal Membuktikan Pelit dan Frugal Living Berbeda, Kamu yang Mana?

Hal ini akan membuat perut terasa kembung dan rasa tidak nyaman.

Oleh karena itu, sebaiknya konsumsi buah satu atau dua jam sebelum makan. 

6. Langsung Menyikat Gigi

Sesaat setelah makan langsung gosok gigi juga merupakan kebiasaan buruk yang harus dihindari.

Terutama setelah makan malam, sering kali langsung menyikat gigi agar tidak lupa saat menjelang tidur.

Dan menurut American Dental Association, sebaiknya setelah makan beri jarak sekitar 30 menit jika ingin menyikat gigi.

BACA JUGA:Efektif, 8 Cara Ampuh Mengusir Cicak dengan Bahan di Dapur, Hasilnya Menakjubkan

Hal tersebut dilakukan guna membantu membersihkan plak gigi dan menetralisir pH atau tingkat keasaman pada mulut.

7. Merokok

Merokok memang kebiasaan buruk yang sangat tidak disarankan untuk dilakukan dalam kondisi apapun.

Namun, sebaiknya Anda harus segera menghentikan kebiasaan merokok setelah makan.

Kebiasaan merokok setelah makan dapat meningkatkan risiko naiknya asam lambung.

Selain itu, kebiasaan ini dapat mengakibatkan iritasi dan peradangan pada saluran cerna.

Kategori :