8 Manfaat Rebusan Kacang Hijau untuk Kesehatan Tubuh, Baik untuk Mata Hingga Pencernaan

Senin 13-05-2024,09:14 WIB
Reporter : Apriyan Doni
Editor : Febi Elmasdito

BACA JUGA:Rasanya Menyerupai Kacang Tanah, Buah Hala Kaya akan Nutrisi, Ini 8 Manfaatnya Bagi Kesehatan

8.  Menjaga Kesehatan Pencernaan

Rebusan kacang hijau juga mengandung serat yang sangat tinggi, serat sangatlah berperan penting dalam menjaga kesehatan pencernaan dan mencegah sembelit, serta menjaga berat badan tetap sehat.

Dengan mengonsumsi serat yang cukup tentu dapat membantu untuk mengurangi risiko penyakit jantung, diabetes tipe 2, dan juga kanker usus.

Itulah tadi 8 manfaat rebusan kacang hijau yang sangat baik untuk kesehatan tubuh, semoga informasi tadi bermanfaat untuk Anda.

 

 

Kategori :