5 Resep Masakan Daging Kambing yang Super Lezat dan Empuk Tanpa Menggunakan Santan

Selasa 21-05-2024,10:44 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Heri Aprizal

- 2 bunga lawang

- 2 cm kayu manis

BACA JUGA:Ini 8 Bahan Makanan Pengganti Santan untuk Menu Puasa dan Lebaran, Anti Kolesterol

- 7 buah kapulaga, geprek

- 5 butir cengkeh

- 1/2 sdt butir lada hitam

- garam, gula, dan kaldu bubuk secukupnya

Cara Membuat: 

1. Rebus daging dan tulang kambing selama 5 menit, lalu tiriskan dan buang air rebusannya.

2. Didihkan kembali air baru di panci, masukkan daging kambing dan rebus selama 5 menit.

BACA JUGA:Penting! Mengenal 6 Bahaya Santan Jika Dikonsumsi Berlebihan

3. Masukkan semua bumbu yang sudah disiapkan, lalu rebus kembali dalam keadaan panci yang tertutup selama satu jam atau hingga daging empuk.

4. Masukkan kentang dan wortel lalu masak kembali selama kurang lebih 15 menit sampai bumbu meresap dan semua bahan empuk.

Tambahkan tomat, garam, gula, dan kaldu bubuk dan koreksi rasa.

5. Sajikan sop kambing dengan taburan bawang goreng dan daun seledri sesuai selera.

Kategori :