Cara Mencegah Rem Blong saat Berkendara, Simak Tips Simpel Berikut Ini

Sabtu 08-06-2024,17:30 WIB
Reporter : Peri Haryadi
Editor : M. Abadi

Ketika motor sudah bermasalah, maka biaya untuk mengganti modul ABS sekarang ini tentunya tidak murah.

Jadi sebaiknya lakukan pencegahan dengan cara  rutin mengganti minyak rem, pengendara cukup mengeluarkan uang yang tidak melebihi dari Rp 100 ribu.

Untuk itu, pastikan pengendara rutin mengganti minyak rem. 

Pasalnya kampanye fitur ABS untuk motor terus berlangsung seiring produksi motor yang terus bertambah.

Adapun fungsi fitur ABS ini sebagai pencegah roda terkunci saat melakukan pengereman darurat.

Fitur ABS juga mampu mencegah kecelakaan fatal.

BACA JUGA:Berbagai Jenis Pinjaman Terbaru 2024 darimBCA, Serta Syarat Pengajuannya

BACA JUGA:Cukup Modal KTP, Pinjam Online Rp25 Juta di BCA Personal Loan Tanpa Jaminan

Demikian informasi cara mencegah rem blong saat berkendara. Semoga bermanfaat untuk para pengendara motor. **

Kategori :