BACA JUGA:Pernikahan Happy Asmara dan Gilga Sahid Mulai di Spill Tipis-tipis
Masukkan Lele ke dalam Penggorengan
Agar dapat menggoreng lele dengan baik, disarankan menggunakan minyak dalam jumlah yang mencukupi serta api yang cukup besar. Kondisi kepala lele yang sudah dibelah, dapat memastikan tidak akan meletup saat proses penggorengan.
Masukkan lele kedalam minyak yang sudah dipanaskan secara perlahan-lahan, dan pastikan setiap bagian ikan terendam dengan baik.
Setelah lele terlihat agak kering, gunakan saringan untuk membaliknya agar sisi belakang ikan juga dapat matang dengan merata hingga berwarna kecoklatan.
Namun, sebaiknya hindari mengubah posisi lele terlalu cepat sebelum benar-benar kering.
BACA JUGA:Manfaat Memelihara Tanaman Bonsai, Bisa Jadi Hobi Menguntungkan yang Hasilkan Cuan
Karena hal ini dapat mengakibatkan lele patah atau tidak memiliki bentuk yang sempurna saat proses penggorengan selesai.
Lele Tidak Melengkung dan Tetap Gurih
Setelah lele diputar, tunggu kembali sampai berubah warna menjadi kecoklatan hingga kulitnya dapat menjadi renyah sementara dagingnya tetap empuk.
Jika ikan lele sudah berwarna kecoklatan, matikan api kompor dan angkat kemudian tiriskan di atas piring.
Nah, sekarang lele goreng yang berbentuk lurus, gurih, dan renyah telah siap disajikan dan dinikmati bersama nasi hangat dan sambal.
BACA JUGA:Makanan Tradisional Indonesia: 4 Variasi Resep Oncom yang Menggugah Selera
BACA JUGA:4 Masakan Olahan Ikan Sarden Kaleng yang Enak dan Praktis, Ini Resepnya
Berapa Lama Waktu untuk Menggoreng Ikan?