Maka dari itu banyak sekali manfaat yang dapat dilakukan dari mengamalkan berbagai kegiatan ibadah yang tentunya memiliki efek baik pada penjagaan diri selama sepanjang tahun.
Mengakhiri tahun yang lalu dalam bulan Hijriyah dengan hal yang baik dan mengawali tahun baru Hijriyah ini dengan melakukan berbagai upaya mendekatkan diri kepada Allah.
Hal ini dikatakan oleh Ustadzah Halimah Alaydrus dapat dilakukan oleh setiap umat Islam untuk menyambut tahun baru dengan begitu sukacita dengan melakukan amalan-amalan yang baik.
Mulai dari mengakhiri bulan Dzulhijjah yang merupakan bulan akhir dari penanggalan tahun Islam hingga mengawali bulan Muharram dengan hal-hal yang tentunya berkaitan dengan ibadah.
BACA JUGA:Polres Lebong Gelar Nobar Wayang Kulit, Dalam Rangka HUT Bhayangkara ke-78 Tahun 2024
Tentunya keberkahan dari amalan-amalan tersebut dapat memberikan penjagaan kepada diri kita sendiri untuk terhindar dari berbagai kejahatan yang dilakukan oleh orang-orang lain.
Allah akan melakukan penjagaan terhadap orang-orang yang mendekatkan diri kepadanya tentunya ini akan menjadi sesuatu yang positif yang dapat dilakukan untuk menyambut awal tahun baru yang baik.
Itulah saran yang diungkapkan oleh Ustadzah Halimah Alaydrus yang dikutip dari potongan video dalam akun Tik Tok Yura Sy mengenai amalan yang dapat dilakukan untuk tahun baru Islam 1 Muharram.