Kumis tersebut membantu kucing menilai jarak dan ukuran objek di sekitarnya.
Serta membantu kucing menghindari halangan dan merasa nyaman dengan lingkungan sekitarnya.
BACA JUGA:7 Bahan Alami untuk Mengatasi Jerawat yang Mudah Ditemukan di Dapur Kamu
BACA JUGA:Wow, PNS di Bengkulu Bisa Dapat Fasilitas Pinjaman Rp410 Juta – Rp450 Juta
2. Komunikasi
Kumis pada kucing juga mempunyai peran yang sangat penting dalam melakukan komunikasi.
Saat kucing memperluas kumisnya, ini menandakan perasaan tertentu, seperti rasa takut atau kegembiraan pada kucing.
Ini merupakan cara mereka berkomunikasi dengan sesama kucing dan bahkan dengan pemilik kucing tersebut.
Lantas, sebenarnya aman atau tidak mencukur kumis kucing?
BACA JUGA:Total Persentase Program TMMD ke-121 Kodim 0409/Rejang Lebong Diatas 50 Persen
BACA JUGA:Bupati Rejang Lebong Hadiri HUT Desa Baru Manis Kecamatan Bermani Ulu dan Sedekah Bumi
Melakukan tindakan mencukur kumis dapat menimbulkan risiko dan tidak disarankan oleh banyak ahli hewan.
Berikut ini merupakan beberapa dampak dari mencukur kumis kucing.
1. Gangguan navigasi
Kucing tanpa kumisnya dapat mengalami kesulitan dalam menavigasi ruangnya.
Kucing mungkin menjadi tidak nyaman dan cemas saat berada di lingkungan yang biasanya mereka kenal.