Sementara itu, pembangunan sumur bor, progresnya mencapai 77 persen dan rehab rumah ibadah mencapai 81 persen.
Sehingga bisa dipastikan minggu ke 3 sudah bisa dimanfaatkan masyarakat setempat.
"150 personie tiap hari mengerjakan program fisik TMMD ke-121 Kodim 0409/Rejang Lebong dengan berbagi tugas dan lokasi masing-masing, sehingga target bisa dicapai setiap harinya," demikian Kapten CBA Arif Purwoko.