Dan ternyata, pendapat tersebut ternyata hanya menjadikan tubuh merasa tersiksa.
Menerapkan gaya hidup dan jadwal makan yang teratur akan menjadikan proses penurunan berat badan dengan cara yang sehat.
Sebaiknya kamu makan tetap 3 kali sehari seperti biasa, namun dengan porsi yang lebih kecil.
Kalaupun ingin makan dengan porsi banyak, perhatikan jumlah kalori yang akan masuk ke dalam tubuh.
4. Memiliki Jam Tidur yang Cukup
Tidur yang cukup adalah salah satu upaya menjaga pola hidup sehat.
BACA JUGA:5 Jenis Sayuran yang Lebih Sehat Jika Dimakan Mentah, Ayo Coba!
BACA JUGA:10 Manfaat Jogging Sore untuk Kesehatan, Termasuk Memperkuat Otot dan Tulang
Kurang tidur hanya akan menjadikan berat badan bertambah.
Ini karena produksi hormon ghrelin akan merangsang nafsu makan semakin meningkat.
Oleh sebab itu, penting memiliki jam tidur yang cukup agar terhindar dari kenaikan berat badan secara signifikan dan rentan terkena diabetes.
5. Olahraga Rutin
Degan melakukan olahraga secara teratur, dipercaya sangat membantu dalam proses penurunan berat badan.
Ini berkaitan dengan kalori dalam tubuh yang juga ikut terbakar.
BACA JUGA:Ikan Bisa Mengandung Merkuri? Kenali Penyebab dan Efek Buruknya Pada Kesehatan
BACA JUGA:4 Ciri Micro Cheating atau Selingkuh Kecil, Jangan Dianggap Sepele Agar Hubungan Tetap Sehat