Ketahui Manfaat Senam Kegel, Begini Cara Melakukannya dengan Benar

Rabu 04-09-2024,18:13 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Heri Aprizal

BACA JUGA:Penting, Ini 5 Aktivitas Fisik yang Bermanfaat dalam Menjaga Kesehatan Jantung

BACA JUGA:4 Cara Menghilangkan Tato Menggunakan Metode Laser dan Efek Sampingnya

Dengan begitu, ibu hamil yang menjalani proses persalinan pun menjadi lebih lancar.

6. Mencegah rahim turun

Senam kegel juga diketahui mampu mencegah terjadinya turun peranakan atau prolaps uteri.

Kondisi ini terjadi akibat melemahnya otot panggul sehingga tidak kuat menopang rahim.

Dengan melakukan senam kegel, diketahui dapat memperkuat otot panggul sehingga mencegah turunnya peranakan.

7. Mengencangkan miss v

Persalinan atau pertambahan usia akan menjadikan miss v menjadi lebih longgar.

BACA JUGA:8 Jenis Beras yang Ada di Indonesia, Ketahui Juga Masing-masing Keunggulannya

BACA JUGA:Sintya Marisca Merasa di Prank Umi Pipik Hingga Harus Bernyanyi Dengan Abidzar

Namun, kondisi ini tidaklah bersifat permanen.

Rutin melakukan senam Kegel dapat mempercepat pengencangan miss v dan memperkuat otot dasar panggul yang mengelilingi miss v.

Cara Melakukan Senam Kegel

Melakukan senam Kegel terbilang sangat mudah dan praktis untuk diterapkan.

Olahraga ini dapat dilakukan dalam posisi duduk ataupun berdiri.

Kategori :