5 Minuman yang Dapat Membantu Menurunkan Berat Badan

Minggu 29-09-2024,09:53 WIB
Reporter : Hendri Saputra
Editor : Heri Aprizal

RAKYATBENGKULU.COM - Ada beberapa minuman yang diketahui bisa membantu untuk menurunkan berat badan.

Menurunkan berat badan dengan bahan - bahan yang mengandung kimia sangat berbahaya bagi kesehatan.

Banyak cara alami yang bisa diterapkan untuk menurunkan berat badan.

Berikut ini adalah 5 minuman yang dapat membantu menurunkan berat badan, yang dirangkum rakyatbengkulu.com antara lain:

BACA JUGA:Diet Sehat Ala Nada Corbuzier, Menu Lezat Setelah Intermittent Fasting

BACA JUGA:Cara Membuat Cuka Apel di Rumah, Konsumsi Setiap Hari untuk Bantu Program Diet

1. Air Lemon

Air lemon dikenal dapat membantu dalam proses detoksifikasi tubuh dan meningkatkan metabolisme. 

Kandungan vitamin C yang tinggi juga berperan sebagai antioksidan yang dapat membantu dalam pembakaran lemak.

Air lemon membantu meningkatkan pencernaan, mendukung kesehatan hati, dan meningkatkan hidrasi yang diperlukan tubuh untuk metabolisme optimal.

Adapun cara Konsumsinya, Minumlah segelas air lemon hangat di pagi hari sebelum sarapan untuk efek terbaik.

BACA JUGA:Rahasia Turun 21 Kg ala Marshanda: Tips Diet yang Terbukti Ampuh

BACA JUGA:Rahasia Diet Sehat Berdasarkan Shio 2025: Makanan yang Bikin Energi Kamu Stabil

2. Teh Hijau

Teh hijau mengandung katekin dan antioksidan yang dapat meningkatkan pembakaran lemak dan meningkatkan metabolisme. 

Kategori :