7 Tanda Mengalami Demam Panggung, Ini Cara Mengatasinya

Kamis 20-03-2025,15:13 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Rizky Nova Amelia

Beberapa orang merasakan sensasi tidak nyaman di perut, seperti mual atau ingin ke toilet sebelum tampil.

7. Nafas Terasa Pendek

Demam panggung sering membuat seseorang bernapas lebih cepat dan pendek, yang bisa memperburuk rasa gugup.

Cara Mengatasi Demam Panggung

Mengatasi demam panggung membutuhkan latihan dan strategi yang tepat.

BACA JUGA:Menjaga Keseimbangan: Cara Efektif Puasa Media Sosial untuk Kesehatan Mental

BACA JUGA:Bahaya Efek Clutter pada Anak: Dampak Besar terhadap Perkembangan dan Kesehatan Mental!

Berikut beberapa cara yang bisa kamu coba agar lebih percaya diri saat tampil:

1. Latihan dan Persiapan yang Matang

Semakin sering latihan, maka semakin besar pula rasa percaya diri yang akan kamu miliki.

Latih materi yang akan disampaikan berulang kali hingga merasa nyaman. 

2. Teknik Pernapasan yang Benar

Latihan pernapasan dalam bisa membantu menenangkan sistem saraf dan mengurangi kecemasan.

Coba tarik napas dalam-dalam melalui hidung, tahan selama beberapa detik, lalu hembuskan perlahan melalui mulut.

BACA JUGA:Bijak Mengelola Rezeki: Cara Mengatur Keuangan di Bulan Ramadan Agar Tidak Boncos

BACA JUGA:Polres Bengkulu Selatan Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat Nala 2025 untuk Pengamanan Idul Fitri 1446H

Kategori :