Sempurnakan Penampilan dengan OOTD Casual, Tidak Berlebihan Tapi Terlihat Kece
Sempurnakan Penampilan dengan OOTD Casual, Tidak Berlebihan Tapi Terlihat Kece --rakyatbengkulu.disway.id
Karena rambut dengan penampilan rambut yang diikat dan tidak tergerai saat ke kampus akan membuat kamu lebih nyaman dan terlihat rapi.
BACA JUGA:Luar Biasa! Kulit Ikan Nila Bisa Mengobati Luka Bakar, Perhatikan Sisi Higienisnya
Gunakan kulot highwaist untuk badan berisi dan kurang tinggi
Kamu juga dapat mengenakan celana seperti kulot, jeans ataupun yang lainnya yang dapat membuat jenjang kakimu lebih terlihat. Sehingga kelihatan lebih tinggi dan langsing.
Agar terkesan lebih sopan kamu dapat menggunakan celana yang tidak terlalu ketat dan akan membuat kamu lebih nyaman saat melangkah.
BACA JUGA:10 Kelebihan dari Smart TV yang Diklaim Miliki Beragam Hiburan
Gunakan sepatu/flat shoes
Agar OOTD kamu ke kampus lebih sempurna, coba pakai sepatu. Agar tampil lebih rapi dan terkesan casual, karena OOTD ini kamu gunakan untuk ke kampus.
Gunakan Tote Bag/Tas
Tote bag atau tas menjadi salah satu item yang penting digunakan oleh mahasiswa untuk meletakkan beberapa kebutuhan kuliah.
BACA JUGA:WOW! Bank Indonesia Pernah Merilis Uang Koin Termahal, Bahan Bakunya dari Emas
Akan tetapi tas dan tote bag tidak terlalu berpengaruh terhadap mix and match OOTD. Walaupun tidak terlalu mempengaruhi OOTD, setiap orang membutuhkan tas atau tote bag. Maka dari itu mengenakan tote bag hanya menjadi pelengkap OOTD mu saat ke kampus.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: