3 Gunung yang Terus Tumbuh dan Bertambah Tinggi, Salah Satunya Gunung Anak Krakatau
3 Gunung yang Terus Tumbuh dan Bertambah Tinggi, Salah Satunya Gunung Anak Krakatau--rakyatbengkulu.disway.id
BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Asal muasal terbentuknya sebuah gunung dapat dibedakan menjadi dua macam. Ada gunung yang lahir akibat dari tumbukan lempeng bumi dan gunung yang lahir akibat dari dorongan magma dari perut bumi.
Gunung dari tumpukan lempeng bumi tersebut umumnya sebagai gunung non gunung berapi. Sebagai contohnya seperti, Gunung Jayawijaya di Papua yang menjulang sangat tinggi hal ini dikarenakan pertumbuhan lempeng bumi.
BACA JUGA:Usin Dukung Program Bank Sampah Induk dan Bank Sampah Unit di Kota Bengkulu
Sedangkan gunung yang tercipta karena ada dorongan magma dari dasar perut bumi disebut dengan gunung berapi. Sedangkan gunung api di Indonesia adalah Gunung Merapi, Gunung Semeru, Gunung Bromo dan lain sebagainya.
Sangat sedikit sekali gunung di Indonesia yang dapat bertambah tinggi. Umumnya, rata-rata pegunung di Indonesia tidak bisa bertambah tinggi. Yang ada bertambah pendek.
BACA JUGA:Hanya Bisa Ditemui di Indonesia, Ini 5 Desa Paling Unik di Dunia
Itu karena saat gunung tersebut meletus dan bagian puncaknya tergerus hingga terjadi longsor longsor. Pada akhirnya tingginya pun berubah, namun ada juga gunung di Indonesia yang justru bertambah tinggi setiap tahunnya.
Sebab gunung tersebut merupakan gunung anak, dimana ada dorongan magma dari dasar perut bumi sehingga mendorong bagian tubuh gunung untuk tumbuh semakin meninggi. Berikut 3 gunung di Indonesia yang bertambah tinggi setiap tahunnya.
BACA JUGA:Tingkatkan Kesadaran Hukum, Usin Sosialisasi dan Deklarasi Sadar Hukum Pelajar SMA se-Kota Bengkulu
1. Gunung Anak Krakatau
Gunung Krakatau yang merupakan ibu kandung gunung tersebut, juga memiliki sejarah yang sangat panjang di masa lalu.
Pada zaman dahulu, ada sebuah gunung raksasa, yaitu gunung ibu kandung yakni Gunung Krakatau Purba yang meletus dengan sangat dahsyat.
BACA JUGA:Peluang Cuan! 7 Cara Budidaya Kroto, Mudah dan Praktis untuk Pemula
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: