Lembah Harau, Cocok Dikunjungi Saat Libur Nataru, Terdapat Bukit Bergelombang
Lembah Harau, Cocok Dikunjungi Saat Libur Nataru, Terdapat Bukit Bergelombang--rakyatbengkulu.disway.id
BACA JUGA:Ini Informasi Kopi ! Awal Kopi Makanan Kambing Ditiru Penggembala Lalu Mendunia
Selanjutnya Sarasah Bunta dengan air terun yang berunta-unta indah seperti bidadari yang sedang mandi, bila terkena cahaya matahari siang. Itu juga menjadi alasan resort ini dinamakan “Sarasah Bunta”.
Air terjun selanjutnya yang ada di dekat Lembah Harau adalah Sarasah Murai. Dinamakan begitu, karena saat siang hari sering terlihat burung murai mandi dan memadu kasih di air terjun ini.
BACA JUGA:6 Fakta Unik dan Keistimewaan Kucing Bengal yang Dijuluki Si Kucing Mahal
Yang terakhir Sarasah Aie Angek, air terjun ini belum begitu banyak dikunjungi wisatawan. Air terjun ini airnya gak panas dan berada di sebalah utara Sarasah Murai.
Objek wisata yang ketiga yaitu Resort Rimbo Piobang, khusus untuk wisata yang satu ini belum berkembang sejak 2009 sebab akan dijadikan Taman Safari.(**)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: