HONDA

8 Tips Merawat Cat Dinding Rumah Agar Awet dan Tetap Cerah

8 Tips Merawat Cat Dinding Rumah Agar Awet dan Tetap Cerah

8 Tips Merawat Cat Dinding Rumah Agar Awet dan Tetap Cerah--Foto: Freepik.com/Freepik

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Cat dinding adalah bahan yang digunakan untuk melapisi permukaan dinding rumah agar terlihat lebih rapi, indah, dan tahan lama.

Cat dinding memiliki beberapa fungsi untuk rumah, seperti melindungi dinding dari cuaca, jamur, lumut, dan kerusakan lainnya.

Penggunaan cat dinding pun juga memberikan warna dan suasana yang sesuai dengan selera serta karakter pemilik rumah.

Selain itu, cat dinding juga dapat meningkatkan nilai estetika dan kenyamanan rumah.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Cat Rumah Minimalis Modern Masa Kini

Ada berbagai jenis cat dinding yang berbeda dalam komposisi, tekstur, dan kegunaannya. Beberapa contoh jenis cat dinding adalah cat glossy, cat matte, cat eggshell, cat primer, cat melamic, dan cat epoxy.

Nah, setiap jenis cat dinding memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing, sehingga perlu dipilih sesuai dengan kebutuhan dan kondisi dinding rumah.

Dalam artikel kali ini kita akan membahas tips merawat dan menjaga cat dinding rumah agar tetap awet dan cerah.

Ternyata ada beberapa tips yang bisa Anda lakukan untuk merawat cat rumah agar awet dan tetap cerah, antara lain:

BACA JUGA:7 Warna Cat Kamar yang ‘Estetik’ dan Manfaatnya Untuk Kamar Pribadi

1. Jaga Dari Debu

Hindari debu yang berlebihan pada dinding, karena debu bisa membuat cat kotor dan kusam. Anda bisa membersihkan debu dengan kain lembab atau sapu.

2. Bersihkan dengan Cairan Khusus

Bersihkan tembok dengan cairan khusus yang bisa menghilangkan noda dan jamur. Anda bisa membuat cairan sendiri dengan mencampur air, ammonia, dan sabun cuci piring.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: