BANNER KPU
HONDA

Sajian Khas Tahun Baru Imlek, Jenis Kudapan Manis dan Asin, Ada Juga Buah Jeruk 2 (Kedua-tamat)

Sajian Khas Tahun Baru Imlek, Jenis Kudapan Manis dan Asin, Ada Juga Buah Jeruk 2 (Kedua-tamat)

Sajian Khas Tahun Baru Imlek, Jenis Kudapan Manis dan Asin, Ada Juga Buah Jeruk 2 (Kedua)--Dokumen/Rakyatbengkulu.Com

 

Kue Ku

Kudapan manis kue ku adalah salah satu hidangan khas perayaan Tahun Baru Imlek, yang biasanya disajikan untuk memeriahkan meja makan saat malam perayaan. 

BACA JUGA:Walau Rasanya Asam, Buah Kelubi Bisa Mengecilkan Pori-Pori, Bisa Atasi Kulit Berminyak dan Jerawat

 

Di Jawa, kue ku atau yang biasa disebut kue thok memiliki makna penting bagi masyarakat Thionghoa. Kue ini dibuat menggunakan cetakan khusus berbentuk tempurung kura-kura, yang melambangkan umur panjang bagi yang memakannya di tahun baru.

 

Mochi

Pada perayaan tahun baru Imlek, hidangan mochi menjadi salah satu menu wajib. Kue ini terbuat dari bahan dasar beras ketan dengan berbagai isian, seperti kacang tumbuk atau es krim. 

BACA JUGA:Luar Biasa! Ini 5 Shio yang Paling Beruntung di Tahun 2024, Adakah Shio Kamu?

Menikmati makanan ini bersama keluarga di perayaan Tahun Baru Imlek melambangkan kebersamaan keluarga yang erat di tahun baru.

 

Manisan

Manisan, dikenal sebagai salah satu makanan khas Imlek, biasanya disajikan dalam kotak atau tempat berbentuk persegi delapan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: