8 Hal Menjadi Penyebab Kebakaran di Rumah, Bukan hanya Korsleting Listrik
8 Hal Menjadi Penyebab Kebakaran di Rumah, Bukan hanya Korsleting Listrik, Tampak Kebakaran yang Terjadi SMKN 3 Kota Bengkulu Akibat Korsleting Listrik. --DOK/RB
Semak belukar yang kering, padang ilalang sekitar rumah, dedaunan kering, sampah plastik dan kertas sangat mudah terbakar.
Apabila sudah terbakar dan apinya membesar bisa merembet ke rumah sekitar, maka perlu waspada.
BACA JUGA:8 Model Tiang Teras Rumah Minimalis, Mewah dan Elegan
BACA JUGA:6 Model Pagar Rumah Minimalis yang Elegan dan Modern
6. Cairan Mudah Terbakar
Adanya cairan mudah terbakar juga menjadi penyebab kebakaran di rumah. Di antaranya seperti bensin, solar, minyak tanah, lem, dan parfum.
Cairan mudah terbakar adalah penyebab kebakaran terbanyak setelah korsleting listrik.
Ada baiknya, Anda menyimpan semua cairan itu di tempat aman hingga terhindar dari pemantik api.
Bahkan parfum dan lem mungkin belum banyak yang tahu sangat dan lebih berbahaya.
Keduanya, parfum dan lem bisa menjadi pemicu api menjadi lebih besar. Apalagi ketika parfum dan lem dalam jumlah besar dan dalam sebuah ruangan.
BACA JUGA:7 Desain Pagar Rumah Minimalis, Mewah, dan Modern di Tahun 2024
BACA JUGA:7 Model Teras Rumah Minimalis yang Bikin Kamu Betah Bersantai di Depan Rumah
7. Sambaran Petir
Petir juga menyebabkan kebakaran di rumah saat musim penghujan.
Petir bisa menyambar lokasi rumah yang aktif menggunakan barang elektronik.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: