BANNER KPU
HONDA

4 Ide Resep Kue Pukis yang Empuk dan Nikmat untuk Camilan Keluarga

4 Ide Resep Kue Pukis yang Empuk dan Nikmat untuk Camilan Keluarga

4 Ide Resep Kue Pukis yang Empuk dan Nikmat untuk Camilan Keluarga--Instagram.com/ cacila_inge

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - 4 Ide Resep Kue Pukis yang Empuk dan Nikmat untuk Camilan Keluarga.

Membuat cemilan untuk di rumah tidaklah susah, dengan menggunakan bahan-bahan yang ada tentu saja dapat membuat suatu cemilan. Nah, bagi Anda yang suka dengan kue Pukis tidak ada salahnya untuk berkreasi di dapur rumah Anda dengan bahan-bahan yang sederhana.

Membuat kue pukis tidaklah susah bahkan kue pukis juga bisa kita kreasikan dengan bermacam-macam toping. Yang dimana saat ini kue pukis sudah banyak pilihan topingnya mulai dari toping coklat meses hingga dengan toping keju yang lumer.

Berikut ini ada beberapa resep kue pukis yang tentunya dapat Anda buat di rumah untuk camilan keluarga.

BACA JUGA:3 Resep Brownies Enak dan Gampang Dibuat, Cocok untuk Camilan Saat Santai

1). Resep Kue Pukis Keju Kismis

Bahan-Bahan:

- 25 sdm tepung terigu.

- 1/2 sdt ragi instan.

- 150 gram gula pasir.

- 1/2 sdt vanili bubuk.

- 1/2 sdt soda kue.

- 5 sdm margarin cair.

- 400 ml santan cair.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: