4 Ide Resep Kue Pukis yang Empuk dan Nikmat untuk Camilan Keluarga
4 Ide Resep Kue Pukis yang Empuk dan Nikmat untuk Camilan Keluarga--Instagram.com/ cacila_inge
- 160 gr gula pasir.
- 2 telur utuh.
- 1 sdt fermipan.
- Garam halus secukupnya.
- 1 bungkus santan kara.
- 2 sdm mentega lelehkan.
- Minyak untuk olesan.
Topping:
- Meses.
Cara Membuat:
BACA JUGA:Berkreasi dengan 4 Resep Kue Cucur yang Lezat
- Campur bahan tepung, gula pasir, garam, dan juga fermipan lalu aduk rata.
- Di wadah yang lain, campur telur dan santan lalu aduk rata dengan wisk.
- Lalu tuang santan ke dalam bahan tepung, lalu aduk sampai tercampur rata, kemudian tutup dengan kain yang bersih, lalu diamkan selama 30 menit.
- Selanjutnya oles cetakan dengan minyak goreng, dan panaskan cetakan dengan api yang sedang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: