Sudah Dibersihkan Tapi Rumah Tetap Terlihat Berantakan, Ini Kesalahan yang Sering Dilakukan
Kesalahan yang membuat rumah tetap terlihat berantakan padahal sering dibersihkan.--freepik.com/freepik
3. Cucian yang Menumpuk
Jika kamu memiliki kebiasaan menumpuk baju untuk di cuci dan meletakkannya di keranjang cucian, sebaiknya mulai sekarang hentikan.
Karena keranjang cucian yang menumpuk sering menimbulkan aroma tak sedap dan terlihat enggak rapih.
4. Teras yang Berantakan
Normalnya teras rumah berisikan tanaman, kursi dan benda-benda lainnya.
Namun, jika teras terlalu banyak benda atau tanaman, kondisi ini justru menjadikan teras terasa penuh dan sesak.
Cobalah menciptakan suasan teras rumah seminimal mungkin dari barang-barang.
BACA JUGA:Jangan Jajan Sembarangan, Ketahui 8 Bahaya Lemak Trans bagi Kesehatan Tubuh
5. Tempat Sampah
Kondisi tempat sampah yang terbuka akan membuat rumah terlihat berantakan.
Selain itu, tempat sampah dalam kondisi terbuka sering menimbulkan bau yang tak sedap.
Untuk itu jangan lupa untuk selalu menutup rapat tempat sampah dan rutin membuang sampah secara berkala.
6. Meja Makan yang Tidak Rapi
Meski terlihat sepele, kondisi meja makan yang tidak rapi justru membuat pemandangan meja makan yang kurang bagus.
BACA JUGA:Hindari Mulai Sekarang, 6 Barang yang Tidak Boleh Disimpan di Atas Kulkas
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: