5 Olahan Ikan Tongkol yang Cocok untuk Lauk Bersama Keluarga, Ada Gulai hingga Pepes
5 Olahan Ikan Tongkol yang Cocok untuk Lauk Bersama Keluarga--Instagram.com/ dapur.masbrewok
- 5 buah tomat.
- 4 Siung bawang putih.
- 6 Siung bawang merah.
- Cabai secukupnya.
- 3 lembar daun salam.
- 1 ruas lengkuas.
- Garam.
- Penyedap rasa.
- Gula.
- Minyak goreng.
Cara Membuatnya:
BACA JUGA:5 Resep Serba Daun Singkong, Mulai dari Berkuah, Tumis hingga Goreng
- Goreng ikan tongkol yang sudah disuwir sampai sedikit kering lalu angkat dan tiriskan bila dirasa sudah matang.
- Lalu tumis bawang putih yang sudah dicincang lalu masukan bawang merah dan tumis sampai warna kecoklatan.
- Kemudian masukkan tomat yang sudah diiris, lalu masukan cabai, daun salam dan juga lengkuas yang sudah digeprek.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: