Modelnya Kekinian! Ini 8 Inspirasi Desain Backdrop TV Minimalis dan Elegan
Modelnya Kekinian! Ini 8 Inspirasi Desain Backdrop TV Minimalis dan Elegan--Instagram.com/ sofy_rahadianty
3. Desain backdrop TV geometris
Motif tertentu seperti geometris akan membuat ruangan semakin minimalis, modern dan tak terlihat membosankan.
Salah satu area yang tentunya bisa untuk Anda manfaatkan adalah pada backdrop TV.
BACA JUGA:Tips Memilih Hiasan Dinding Ruang Tamu yang Keren dan Kekinian
Tentuya akan menjadi focal point dalam satu area. Untuk memiliki backdrop pola geometris, Anda tentu bisa mencetak desain tersebut pada material HPL.
4. Desain backdrop TV minimalis serba putih
Sebenarnya bisa-bisa saja Anda memanfaatkan area dinding sebagai backdrop TV minimalis, namun untuk membuatnya lebih menarik dipandang sebaiknya Anda perhatikan pencahayaan yang bisa menambah cantik pada area tersebut.
Pencahayaan tentu bisa menjadi suatu elemen dekoratif dengan cara menambahkan lampu dinding atau hidden lamp, pastikan supaya pencahayaan tak langsung menyorot posisi duduk supaya tak mengganggu di saat menonton TV.
5. Motif bata putih untuk kesan bersih
Bata ekspos seperti ini tentu akan membuat tampilan pada area TV menjadi lebih unik.
Nah, supaya tak monoton dan terlihat lebih 3D sebaiknya dibingkai pada backdrop bata tersebut yang menyerupai frame foto yang tebal.
BACA JUGA:Panduan Memilih Karpet yang Tepat untuk Ruang Tamu Minimalis Kamu
Supaya tetap sesuai dengan interior rumah, sebaiknya pastikan warna bata dilapisi dengan warna yang selaras dengan dinding. Sebagai contohnya bata warna putih yang juga menonjolkan sisi bersih pada ruangan.
6. Backdrop TV dengan material kayu
Apabila rumah Anda bergaya natural, maka desain backdrop TV minimalis yang satu ini tentu saja bisa menjadi inspirasi untuk Anda.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: