Bukan Hanya Tidur, Ini Dia 6 Jenis Istirahat yang Perlu Diketahui
Istirahat bukan hanya tidur, ada 6 jenis yang perlu diketahui salah satunya istirahat sosial. --freepik
BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Selama ini mungkin kita selalu mengenal yang namanya istirahat itu identik dengan tidur.
Ternyata, berdasarkan rangkuman yang dirangkum dari Siloam Hospital, ada beberapa jenis istirahat yang belum dipahami oleh masyarakat luas.
Sama halnya dengan rasa lelah, seseorang tidak hanya dapat merasakan lelah secara fisik tetapi juga mental dan emosional.
Lantas, apa saja jenis-jenis istirahat yang perlu dipahami dan diterapkan oleh masyarakat?
Bicara mengenai istirahat, pada sebagian besar orang pasti akan mengartikannya dalam konteks fisik.
BACA JUGA:7 Cara Mudah Meningkatkan Daya Ingat Anak dan Peran Orangtua dalam Kehidupan Anak
Seperti berhenti sejenak dari melakukan aktivitas ataupun tidur.
Padahal, diketahui ada jenis istirahat yang cukup beragam dan tidak hanya berkaitan dengan fisik.
Ayo simak penjelasan selengkapnya dalam artikel di bawah ini.
Mengenal Jenis-Jenis Istirahat
Perlu diketahui bersama, istirahat adalah bagian dari proses pertumbuhan, perkembangan, serta regenerasi tubuh yang sangat dibutuhkan oleh setiap individu.
Jadi, agar kamu dapat menjaga kesehatan tubuh, baik secara fisik, mental, dan aspek lainnya, ada beberapa jenis istirahat yang perlu dicukupi.
BACA JUGA:Tak Terduga, 7 Aktivitas dalam Kehidupan Sehari-hari Ini Ternyata Bisa Membakar Banyak Kalori
Berikut merupakan penjelasan tentang jenis istirahat yang diperlukan oleh tubuh agar dapat menghilangkan rasa lelah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber