MUI Rejang Lebong Sebut Gunakan Bantuan Hibah Untuk Pendidikan Umat
MUI Rejang Lebong Sebut Gunakan Bantuan Hibah Untuk Pendidikan Umat--badri/rakyatbengkulu.com
"Saat ini sudah terlalu banyak masyarakat di Kabupaten Rejang Lebong yang sudah kecanduan judi online. Bahkan hal tersebut terjadi pada seluruh kalangan, dari kalangan pelajar, masyarakat sipil," ujar Muhamad Abu Dzar.
BACA JUGA:Wow, 424 Ton Beras Disiapkan Bulog Rejang Lebog Untuk Program Bantuan Pangan 3 Kabupaten
BACA JUGA:Bangga, Pelajar Bengkulu Raih Juara di Kejuaraan Panahan Memperebutkan Piala Presiden di Bogor
Sosialisasi kepada masyarakat Rejang Lebong menurutnya sangat penting terkait bahaya judi online.
Selain itu anggaran hibah juga digunakan untuk mengadakan kegiatan tabligh akbar, yang akan dilaksanakan pekan depan.
"Melalui kegiatan-kegiatan pendidikan untuk umat ini, kedepannya Pemkab Rejang Lebong juga dapat terus mendukung apa yang menjadi visi dan misi MUI Rejang Lebong. Mudah-mudahan apa yang kita kerjakan ini, kedepannya dapat membuahkan hasil yang baik," demikian Muhamad Abu Dzar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: