HONDA

Fakta Unik Sungai Tamborasi, Sungai Terpendek di Dunia yang Ada di Indonesia

Fakta Unik Sungai Tamborasi, Sungai Terpendek di Dunia yang Ada di Indonesia

Sungai Tamborasi merupakan sungai terpendek di dunia yang lokasinya ada di Indonesia.--Facebook.com/MohdFadzil

Sungai Tamborasi memiliki panjang sekitar 20 meter dan lebar sekitar 15 meter.

Sehingga menjadikannya salah satu sungai terpendek di dunia. 

Ukurannya yang mungil membuatnya sangat berbeda dari sungai-sungai besar lainnya yang biasanya kita kenal.

BACA JUGA:7 Sungai dengan Buaya Terbanyak di Dunia, Di Indonesia Terdapat di Provinsi Ini

BACA JUGA:WOW ! 4 Sungai dengan Buaya Terbanyak di Indonesia, Nomor 3 Sungai di Provinsi Tetangga Bengkulu

2. Air Tawar yang Jernih

Air Sungai Tamborasi ini berasal dari mata air pegunungan.

Sehingga rasanya tawar dan jernih, dimana kejernihan airnya memungkinkan para pengunjung melihat dasar sungai dengan jelas, menambah keindahan pemandangan.

3. Sumber Air dan Aliran

Meskipun pendek, Sungai Tamborasi ini memiliki aliran air yang cukup kuat yang langsung mengalir ke Laut Flores. 

Sumber airnya yang berasal dari pegunungan memberikan kesejukan dan kesegaran alami.

BACA JUGA:Berwisata dan Olahraga Air di Sungai Trokon, Pilihan Liburan Akhir Tahun Bersama Keluarga

BACA JUGA:Sungai Batang Bayan untuk Arung Jeram, Dihuni Ikan Keramat, Jelang Ramadhan jadi Lokasi Balimau

Diketahui Sungai Tamborasi ini menjadi daya tarik wisata karena beberapa alasan:

1. Pemandangan Alami

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber