5 Cara Alami Mengatasi Sariawan, Tidak Perih dan Sembuh dengan Cepat
Tidak perih dan sembuh dengan cepat, ini 5 cara alami mengatasi sariawan.--freepik
BACA JUGA:Bukan Sekedar Tren, Kenali 4 Jenis Tanaman Bunga Hias yang Bermanfaat bagi Kesehatan
BACA JUGA:Respon Bahagia Ayu Ting Ting Usai Bertemu Ji Chang Wook
Dalam penggunaannya, kamu cukup mengoleskan madu secara langsung pada sariawan beberapa kali sehari.
Kamu juga dapat mencampurkannya dengan sedikit bubuk kunyit dalam meningkatkan efek anti-inflamasi dan penyembuhan.
Cara ini juga terbilang aman dan tidak akan menyebabkan rasa perih, bahkan saat madu dioleskan langsung pada luka sariawan.
4. Minyak Kelapa
Minyak kelapa adalah salah satu bahan alami lain yang dapat membantu dalam mengatasi sariawan.
Minyak ini memiliki sifat antimikroba, anti-inflamasi, dan analgesik yang akan membantu mengurangi peradangan, melawan infeksi, dan mengurangi rasa sakit.
BACA JUGA:Samsung Galaxy A06: Ponsel Murah dengan Fitur Keamanan Premium dan Spesifikasi Menarik
BACA JUGA:Waspada! Ini Shio yang Diprediksi Rugi Main Saham di 2025
Minyak kelapa juga dapat membantu dalam melembapkan area mulut dan mencegah iritasi lebih lanjut.
Oleskan sedikit minyak kelapa pada sariawan dengan menggunakan kapas atau jari bersih dan lakukan beberapa kali dalam sehari.
5. Yogurt
Yogurt probiotik memiliki kandungan bakteri baik yang dapat membantu menyeimbangkan flora bakteri di mulut.
Probiotik dalam yogurt dapat membantu melawan bakteri jahat dan memperburuk sariawan serta memperkuat sistem kekebalan tubuh dalam mencegah sariawan kambuh kembali.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber