Memory Jar, Yuk Simpan Kenangan Manis Anda Selama Setahun!
Yuk, buat memory jar untuk menyimpan momen spesial selama setahun. Simak langkah-langkah mudah dan kreatif menciptakan kenangan manis bersama orang tersayang--freepik.com/wirojsidhisoradej
3. Kegiatan Keluarga atau Sahabat: Memory jar bisa jadi aktivitas seru yang dilakukan bersama keluarga atau sahabat untuk mengingat momen indah bareng.
4. Cocok Buat Semua Usia: Mulai dari anak kecil hingga orang dewasa, semua bisa ikut membuat memory jar dengan gaya masing-masing.
BACA JUGA:DIY Craft, Ide Kreatif dan Seru untuk Quality Time Bareng Keluarga
BACA JUGA:DIY Memasak Bareng Keluarga, 3 Resep Makanan Kekinian yang Seru dan Gampang Dibuat
Cara Membuat Memory Jar: Simple dan Kreatif
1. Siapkan Bahan-Bahan
Sebelum memulai, pastikan kamu punya bahan-bahan berikut:
Toples atau wadah transparan (bisa mason jar atau toples bekas).
Kertas warna-warni atau post it.
Pulpen, spidol, atau pensil warna.
Stiker, pita, atau dekorasi lainnya (opsional).
2. Pilih Tema untuk Memory Jar
Biar lebih seru, tentukan tema memory jar kamu. Misalnya:
Kenangan Keluarga: Berisi momen lucu dan bahagia bersama keluarga.
Perjalanan Hidup: Catatan tentang pencapaian atau tantangan yang berhasil dilewati.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: