Balita Nyaris Jadi Korban, Korsleting Listrik Sebabkan Kebakaran Hebat di Kota Bengkulu

Balita Nyaris Jadi Korban, Korsleting Listrik Sebabkan Kebakaran Hebat di Kota Bengkulu--Nova/Rakyatbengkulu.com
Tetangga sigap masuk ke rumah dan berhasil mengevakuasi Daffa sebelum api membesar.
"Anak yang kecil memang saya tinggal sebentar di rumah. Untungnya tetangga cepat tanggap, dengar suara dan langsung menyelamatkan Daffa," tambah Maiki.
Tim pemadam kebakaran Kota Bengkulu yang datang tak lama setelah laporan diterima, berhasil memadamkan api dan mencegah kobaran meluas ke rumah lainnya.
Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini, namun kerugian materi diperkirakan cukup besar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: