Empat Pulau Sengketa Jadi Milik Aceh, Presiden Prabowo Akhiri Polemik Wilayah

Konferensi pers kesepakatan mengenai empat pulau sengketa yang ditetapkan masuk wilayah administratif Provinsi Aceh di Wisma Negara, Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (17/6/2025). --YouTube/ Sekretariat Presiden
Gubernur Aceh Muzakir Manaf menyambut baik keputusan ini dan menyampaikan apresiasinya terhadap langkah cepat Presiden dalam menyelesaikan konflik wilayah yang berlarut.
“Ini adalah bentuk keadilan administratif dan bentuk nyata dari komitmen Presiden untuk menjaga stabilitas antar daerah,” kata Muzakir.
BACA JUGA:Dinas Pendidikan Perketat Aturan Penerimaan Siswa Baru, Dapodik Jadi Penentu
Dengan adanya keputusan ini, diharapkan tak ada lagi konflik perbatasan wilayah antara Aceh dan Sumatera Utara.
Pemerintah pusat juga meminta kedua daerah menjaga kondusivitas dan melanjutkan koordinasi pembangunan di wilayah perbatasan secara harmonis.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: