Inilah 3 Weton Paling Beruntung Sepanjang Hidup Menurut Primbon Jawa, Anti Sial dan Anti Masalah

Rabu 04-10-2023,20:50 WIB
Reporter : Febi Elmasdito
Editor : Febi Elmasdito

Jumat Kliwon ternyata memiliki energi yang positif soal rezeki. Dirinya diprediksi akan mengalami kesuksesan baik urusan bisnis maupun karir.

Masalah akan menjauh dari weton ini, sebab Jumat Kliwon juga dipercaya memiliki Khodam yang melindunginya.

3. Jumat Pon

Terakhir ada weton Jumat Pon yang juga masuk dalam daftar barisan weton yang beruntung sepanjang hidup.

BACA JUGA:3 Weton yang Paling Disukai Khodam Uang, Ditakdirkan Hidup Kaya Raya dan Rezeki Berlimpah

Weton ini diramalkan akan meraih kesuksesan dalam urusan finansial.

Hidupnya diyakini akan mendapatkan rezeki yang berlimpah dan memiliki kehidupan yang mapan. Inilah yang membuatnya beruntung.

 

 

 

Kategori :